Thursday 15 September 2016

PRE TREATMENT SEPTIKTANK KHUSUS LAB

Salah satu kegiatan Sanitasi Rumah Sakit adalah mengontrol bak kontrol dan septik tank Rumah Sakit. Septiktank khusus yang dimaksud adalah septiktank yang diperuntukkan untuk hasil limbah khusus yang berasal dari kegiatan di Lab. Dalam kurun waktu yang cukup lama, septiktank khusus ini dapat juga mengalami 'penuh' dan dapat menimbulkan bau menyengat seperti bau jengkol yang menyengat.

Pre-treatment yang dilakukan adalah dengan memberikan Tawas ke dalam septiktank. Setelah dilakukan pemberian tawas dengan dosis seperempat karung (karung  isi 25 kg), setelah 3 hari, bau jengkol yang menyengat dapat hilang.










2 comments: